Selasa, 18 Agustus 2009

Perkembangan didunia IT..

Seiring dengan kemajuan teknologi dan globalisasi, semakin berkembangnya teknologi canggih di berbagai dunia, semakin banyaknya orang yg menciptakan sesuatu yg berhubungan dengan teknologi yg canggih dan dapat digunakan untuk mempermudah dalam kegiatan sehari-hari, seperti diciptakannya mesin cuci,kulkas, televisi, oven,mixer,dan lain-lain. Itu semua merupakan teknologi yg sderhana, semakin lambat laun semakin waktu berputar semakin canggih pula teknologi yg diciptakan, lebih flexibel, cepat, dan efisien.
Seperti halnya teknologi yg sedang trend saat ini yaitu hp blackbery,notebook atau yg lbh diknal dgn sbutan leptop dgn fasilitas/kgunaan yg brbda-beda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar